Puas Jadi Supersub Juve, Zaza Tidak Akan Pergi

berita bola terbaru

Puas Jadi Supersub Juve, Zaza Tak Akan Pergi

Berita bola terkini Satubandar.com - Musim ini kedalaman lini serang Juventus sangat bagus. Mereka memiliki beberapa penyerang berkualitas sehingga setiap kali ada penyerang yang cedera, penggantinya selalu ada.

Salah satu pemain yang lebih sering dimainkan sebagai pemain pengganti adalah Simone Zaza. Namun Zaza bisa memaksimalkan setiap kesempatan yang diberikan kepadanya dengan sangat baik hingga ia sudah dianggap sebagai supersub bagi Juventus.

"Simone tahu caranya bermain sebagai pengganti. Bagus sekali karena dia sangat subur. Tentunya dia sebenarnya ingin bermain lebih, tapi itu adalah hal normal bagi penyerang," terang Christian Maifredi, agen Zaza kepada Tuttomercatoweb.

Maifredi menolak rumor yang menyebut bahwa Zaza ingin pergi. Namun Maifredi mengakui bahwa ada beberapa klub yang sudah menyampaikan ketertarikan mereka kepada mantan penyerang Sassuolo itu.

"Jika seorang pemain menunjukkan performa yang bagus, normal saja jika ia menarik perhatian banyak klub. Untuk saat ini, Simone masih bahagia di Juventus dan mungkin dia masih akan tampil lebih baik lagi."

Salam betting dari www.satubandar.com agen judi online terbaik dan terpercaya di indonesia!!!
Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
=)D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p
:ng